Buddha Dhamma Indonesia
  2023-04-28 23:45:00
MENUNGGU  KARMA UNTUK BERBUAH! SAMPAI KAPAN? I Bincang Dhamma Bhk. Santacitto & Bpk Aryanto

Setiap perbuatan seseorang dapat memberikan buah. Perbuatan jahat memberikan penderitaan, perbuatan baik memberikan kebahagiaan. Akan tetapi, sesungguhnya berapa lama seseorang menunggu karma untuk berbuah? Video ini berisi pembahasan mengenai jenis-jenis perbuatan sesuai dengan waktu berbuah. Untuk lebih jelasnya, simak video ini hingga habis. Semoga kita semua berbahagia, semoga semua makhluk berbahagia. #karma #buddha #buddhism