Buddha Dhamma Indonesia
  2023-01-20 09:00:39
Nasihat Buddha terhadap Bahiya: Kesadaran Pasif! I Bhikkhu Santacitto I Vihara Dharma Giri

Para praktisi meditasi tentu sering mendengar istilah kesadaran pasif yang harus dikembangkan dalam meditasi. Apa sesungguhnya kesadaran pasif? Simak video berikut.... #buddhism #meditation #agamabuddha #buddha #buddhaquotes