Dhammasiri Sam
  2019-09-07 23:11:45
Dhammapada Dalam 5 Menit: Syair 1

Pikiran memegang peranan yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Karena itu, jika pesimisme dan negativisme diutamakan dan kemudian dimanisfestasikan dalam tindakan verbal dan tindakan perilaku penderitaan niscaya akan dialami