GoMindful ID
  2022-07-31 02:55:04
How Buddhist Meditation Leads to Liberation? | Bhikkhu Atthadhīro Thera - GoMindful Talk #9

Berdasarkan tujuan dari praktik meditasi, ajaran Buddha bukanlah hanya sekadar untuk mengatasi permasalahan secara fisik maupun psikis, melainkan juga untuk membawa pada pembebasan. Pada sesi kali ini akan diulas kembali faktor-faktor yang menjadi penyebab dan juga proses pencapaian pembebasan dari meditasi Buddhis. Orientasi ini merupakan bagian yang fundamental untuk diketahui dengan jelas oleh para praktisi.